SDGs #1 Kemiskinan

FMIPA UNY Menyerahkan Donasi di Panti Asuhan Yayasan Sayap Ibu

Dalam rangka lanjutan kegiatan Gema Ramadhan 2024, FMIPA UNY menggelar acara Buka Bersama dengan anak-anak Panti Asuhan Yayasan Sayap Ibu baru-baru ini. Kegiatan yang diinisiasi oleh FMIPA UNY ini bertujuan untuk berbagi kebahagiaan dan ajang untuk saling meningkatkan rasa kepedulian terhadap sesama di bulan Ramadhan.

Anak Pembuat Gula Jawa Yang Lolos SNBP Dan Kuliah Gratis
humas Thu, 12/21/2023 - 11:51

Seleksi Nasional Berbasis Prestasi (SNBP) calon mahasiswa baru sudah di depan mata. Tidak banyak calon mahasiswa yang beruntung mendapat kesempatan ini karena kuota yang tersedia di PTN untuk jalur tersebut sedikit.

Sinergi dan Kolaborasi dalam Perjanjian Kerja Bersama UNY dengan Kementerian Desa dan PDTT

"UNY memiliki program UNY Mbangun Desa, dimana saat ini sebagai pioneer adalah Kampung Krapyak IX yang berada di Margoagung, Seyegan, Kabupaten Sleman. Sebagai salah satu agenda Dies Natalis ke-59, telah dilangsungkan soft launching Kampung Emas Seyegan pada hari Sabtu (14/5) kemarin dan dihadiri oleh Bupati Sleman. Hal ini bisa membuka peluang kolaborasi dari Kementerian Desa dan PDTT Untuk ikut dalam program tersebut". Itulah sepenggal sambutan dari Wakil Rektor bidang Akademik Kemahasiswaan dan Alumni Prof. Dr. Siswantoyo, M.Kes.