Pelatihan Membuat Lukis Percikan Mahasiswa Kampus Mengajar

Karya seni menjadi salah satu wadah untuk manusia dapat mengekspresikan segala sesuatu yang ingin ia sampaikan tanpa khawatir akan sesuatu yang membatasi. Tidak ada istilah karya seni yang gagal, setiap karya seni memiliki nilai tersendiri dan patut dihargai.

Perluas Pemahaman Melalui Academic Discussion Series

Academic Discussion Series yang di laksanakan di Ruang teater Gedung Sugeng Mardiyono merupakan rangkaian acara Academic Discussion Series yang diselenggarakan oleh Pascasarjana UNY. Kegiatan ini dihadiri oleh pembicara seperti Liene Leikuma-Rimicane yang merupakan Project Advisor di IT Cluster Latvia. Kegiatan ini diikuti oleh mahasiswa S2 yang fokus dalam pendidikan teknologi dari Sekolah Pascasarjana Universitas Negeri Yogyakarta.

Webinar Strategi Publikasi Di Jurnal Bereputasi Dan Kiat Menghindari Desk Rejection

Sebagai salah satu skill penting yang harus dimiliki oleh akademisi, menulis artikel ilmiah merupakan sesuatu yang harus terus dipelajari. Pentingnya skill tersebut, sebanyak 240 peserta yang datang dari kalangan akademisi maupun peneliti, serta mahasiswa aktif dari berbagai disiplin ilmu bersatu di dalam ruang virtual untuk menghadiri webinar yang membahas strategi publikasi di jurnal bereputasi dan kiat untuk menghindari desk rejection.