MESIN PEMBEBETAN LELE GUNA MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS USAHA LELE LALA BIOFLOK DI KLATEN
Mahasiswa Universitas Negeri Yogyakarta yang tergabung dalam tim PKM-Penerapan Teknologi berhasil membuat rancangan mesin pembebetan lele guna meningkatkan produktivitas para peternak lele. Mereka adalah Abdul Rosyid Hidayatullah, Muhammad Faqihul Imam (Fisika), Heni Febriani (Biologi), Yoga Agung Saputra (Pendidikan Teknik Mesin), dan Hestiana (Pendidikan IPA).