Mahasiswa Baru UNY Harus Dapat Wujudkan Society 5.0
Mahasiswa masa kini, dihadapkan pada tantangan besar baik revolusi industri 4.0 dan evolusi society 5.0

Mahasiswa masa kini, dihadapkan pada tantangan besar baik revolusi industri 4.0 dan evolusi society 5.0
Universitas Negeri Yogyakarta (UNY) secara rutin melaksanakan pemantauan dan pemeliharaan saluran peresapan air hujan (SPAH) di lingkungan Kampus Karangmalang. Upaya ini dilakukan sebagai bagian dari komitmen UNY dalam menjaga keberlanjutan lingkungan kampus dan mengurangi potensi dampak negatif dari bencana banjir serta kerusakan infrastruktur akibat genangan air.
“Kami punya mimpi besar bahwa kedepannya Yogyakarta menjadi world heritage” ungkap GKR Mangkubumi, Doctor of Humane Letters dari Northern Illinois University Amerika Serikat itu mengajak semua mahasiswa untuk bersama-sama menjaga dan melestarikan agar Yogyakarta tetap istimewa.
Universitas Negeri Yogyakarta menyelenggarakan Upacara Penerimaan Mahasiswa Baru yang digelar di GOR UNY, Senin (7/8). Dalam kegiatan ini diisi dengan kuliah umum oleh Dr. (HC) GKR Mangkubumi dan Dr. Sutarno Bintoro, S.S., S.E., M.M.
Universitas Negeri Yogyakarta melepas 900 mahasiswa untuk mengikuti program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) Kementerian Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi RI secara daring dan luring di Sleman, Jumat (4/8). Dilepas oleh Wakil Rektor Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Prof.
Museum menyimpan dan menampilkan warisan sejarah dan budaya bangsa, yang dapat membentuk karakter generasi muda dengan mengenalkan jati diri bangsa dan nilai-nilai luhur.
Museum Pendidikan Indonesia (MPI) Universitas Negeri Yogyakarta menyelenggarakan Festival Pendidikan 2023 yang digelar di UNY, Selasa (25/7). Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun MPI ke-15. Menurut Kepala Museum Prof. Trie Hartiti Retnowati, MPI diresmikan 8 Juli 2008 oleh Sri Sultan Hamengkubuwono X.
Bidang Sosial Budaya (Sosbud) Dharma Wanita Persatuan Universitas Negeri Yogyakarta (DWP UNY) pada hari Selasa, 11 Juli 2023 melaksanakan acara pelatihan menjahit bagi para anggotanya bertempat di Rumah Dinas Rektor UNY. Adapun peserta yang hadir mengikuti kegiatan ini berjumlah 8 orang dan masing- masing sudah membawa peralatan untuk menjahit.
Universitas Negeri Yogyakarta melaksanakan ujian masuk melalui jalur Seleksi Mandiri CBT Kampus untuk jenjang S1 dan D4 yang berlangsung selama tiga hari. Ujian dilakukan di Kampus UNY Karangmalang dan Kampus UNY Wates. Menurut Ketua Admisi UNY Dr. Setya Raharja, ujian ini diikuti oleh total 6.743 calon mahasiswa yang tersebar di 12 lokasi.
Universitas Negeri Yogyakarta melalui Bidang Akademik dan Kemahasiswaan melaksanakan kegiatan sosialisasi Praktisi Mengajar Batch III pada Jum’at, 07 Juli 2023 sejak pukul 15.30 WIB hingga 17.00 WIB.