Kerjasama

UNY KUATKAN KERJASAMA DENGAN 33 PERUSAHAAN MITRA

Kantor Urusan Internasional dan Kerjasama (KUIK) UNY bersama Pusat Pengembangan Karir (PPK) LPPMP UNY melakukan penguatan kerjasama dengan perusahaan mitra UNY, penguatan kerjasama yang diselenggarakan dalam bentuk gathering dihadiiri oleh 33 perusahaan mitra UNY, yang bergerak dalam bidang perbankan, bidang informasi dan teknologi, jasa dan argo, retail, serta manufaktur garment dan non-garment.

GARUDA UNY DAN PT INDONESIA STEEL TUBE WORK LANJUTKAN 4 TAHUN KERJASAMA UNTUK KEMBANGKAN MOBIL

Perwakilan Garuda UNY Team (GUT) melakukan evaluation meeting dengan PT Indonesia Steel Tube Works (ISTW) di Semarang. PT Indonesia Steel Tube Works merupakan produsen tabung baja yang besar dengan lebih dari 40 tahun pengalaman menghasilkan pipa baja dan pipa baja yang halus dengan menggunakan kilang/ pabrik yang canggih.

UNIVERSITI KEBANGSAAN MALAYSIA MELAKUKAN KUNJUNGAN KE UNY DALAM RANGKA STUDI BANDING DAN PEJAJAGAN KERJASAMA

Majelis Eksekutif Pelajar Universiti Kebangsaan Malaysia lakukan kunjung studi banding ke Universitas Negeri Yogyakarta, perwakilan Universiti Kebangsaan Dr. Mohd Suzuren Md Jamil yang disambut dan dipimpin langsung oleh Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan, Prof. Dr. Sumaryanto, M. Kes dan Jajaran Bidang Kemahasiswaan, pada Senin (11/2) di Aula Video Conference Digital Library UNY.

KUNJUNGAN BUPATI KARANGASEM

Untuk menindaklanjuti kerjasama yang sudah terjalin, sejak tahun 2011, maka bertempat di ruang Rapim (Rapat Pimpinan) UNY, Bupati Karangasem yaitu, I Gusti Ayu Mas Sumantri beserta jajaranya, diantaranya Sekda Karangasem, yaitu I Gede Adnya Mulyadi, serta Kadis Pendidikan I Gusti Kartika mengadakan kunjungan ke UNY yang pada kali ini kunjungan diterima langsung oleh Wakil Rektor 1 dan Wakil Rektor IV UNY beserta jajarnya baik itu di bidang Akademik serta dibidang kerjasama.